Jumat, 18 Januari 2013

Your City. Your Responsibility - Ridwan Kamil

Sampah-sampah di pintu Air Manggarai

lautan sampah yang bisa dijadikan daratan di atas sungai

Jantung Ibukota yang ikut tenggelam

Kondisi di Penampungan

ketika seorang menteri ikut merasakan kebanjiran. Bpk Tifatul Sembiring

tak terkecuali orang nomor satu di negeri ini

keadaan yang kacau

Mari kita berfikir sejenak.. tanpa harus mengeluh ataupun mengecam keadaan. Ini ulah siapa?
pembuangan sampah di sembarang tempat
pembuangan sampah di sungai
penebangan hutan

kalau kita berharap dari pemerintah , kementrian lingkungan hidup atau bahkan tukang bersih..masalah banjir di kota ini atau di sebagian besar kota lainnya tidak akan kunjung selesai. Semua dimulai dari diri kita sendiri. Minimal jika kita ingin membuang sampah kecil , simpan dulu di tas / plastik daripada kita harus mengotori lingkungan.  Ada pesan penting seperti ini : 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar